GIAT BAKTI KESEHATAN BHAYANGKARI PEDULI DI DESA KUNJOROWESI NGORO MOJOKERTO
Keterangan : Giat Bakti Kesehatan Bhayangkari Peduli
RS. Bhayangkara Surabaya Melaksanakan Giat Bakti Kesehatan Bhayangkari Peduli Dalam rangka Hari Kesatuan Gerak Bhayangkari (HKGB) ke-72 di Desa Kunjorowesi Ngoro Mojokerto.
Bakti Kesehatan yang meliputi pemeriksaan kesehatan mata, asam urat, gula darah, kolesterol, tekanan darah dan pemberian obat kepada 60 warga desa.
SURVEI KEPUASAN PASIEN DAN KELUARGA
Tag populer :